Sabtu, 19 Mei 2018

6 Tips Berpenampilan Chic Melalui Busana Tertutup

Bagi anda para wanita muslimah, tentunya anda tetap ingin menjaga diri dengan Busana Tertutup dan tidak ingin berpenampilan terbuka. Namun di saat bersamaan anda ingin berpenampilan modis. Sekarang anda tidak perlu khawatir, sebab untuk berpenampilan modis tidak melulu harus terbuka. Dengan style fashion chic keinginan anda untuk berpakaian tertutup dan modis dapat menjadi nyata.



Ada berbagai tips dalam menggunakan busana tertutup sekaligus modis. Banyak warna-warna beragam untuk dipadukan pada outfit busana. Lalu bawahan apa yang cocok dipadukan tentunya ada teknik khusus layering yang mengagumkan untuk dibahas.

Bukan tidak mungkin anda wanita muslimah semakin tampil modis untuk kegiatan anda sehari-hari. Tmapil kekinian namun tetap tertutup dapat menjadi solusi berbusana terkini yang dapat anda langsung terapkan.

      1.  Cardigan + Midi Dress

Kenakan busana dengan kesan retro dengan perpaduan a line dress bersama cardigan. Kemudian permanislah dengan bebatan line pada pinggang anda.
 
      2.  Power Suit + Heels

Sungguh menawan apabila tampilan classy dengan suit khas. Memeberikan kesan lebih fancy dan terlihat elegan. Apabila anda menginginkan agar terlihat casual atau tidak formal anda tinggal ganti warna yang sekiranya memberikan kesan santai.

      3.   Midi Skirt + Strappy Heels

Perpaduan miidi skirt dengan dan sweat shirt menjadikanmu tampak begitu menawan. Gunakan shappy high heels dan tan jinjing sebagai sentuhan akhir penampilanmu

      4.  Blazer + Denim Jeans

Tampillah berbeda dengan memakai sebuah velvet blazer dengan paduan jeans denim. Begitu simpel namun tetap classy.

      5.  Blazer + Pleated Midi Skirt

Penampilan formal ke kantor namun tetap modis anda bisa gunakan perpaduan blazer dan pleated midi skirt. Tampil fomal di tempat kerja namun tetap elegant, perfeckto !

      6.  Leather Jacket + Maxid Dress

Penampilan busana maxidress selalu berhasil membuat pemakainya tampil begitu modis, terlepas apapun perpaduannya. Namun perlu sentuhan lain agar lebih tampak melengkapi penampilanmu yang stylish, kenakan leather jacket untuk tampilan outfit.

Model Busana Tertutup di atas akan membuat harimu semakin berwarna. Stylish tidak harus terbuka. Tunjukkan gayamu melalui pakaian tertutup. Perpaduan busana yang tepat semakin membuat penampilanmu tampak elegant. Kunjungi https://miignon.com untuk informasi perpaduan busana agar anda nantinya jadi tetap stylish!

Artikel Terkait

6 Tips Berpenampilan Chic Melalui Busana Tertutup
4/ 5
Oleh